Pemerintah Siapkan Peta Jalan Pemanfaatan Hidrogen Hijau
Pemerintah menyiapkan peta jalan pemanfaatan hidrogen dan amonia hijau hingga 2060. Dokumen ini akan memuat regulasi, standar, infrastruktur, teknologi, hingga soal permintaan dan penawaran. Sekretaris Jenderal Kementerian Energi dan Sumber…